Visi & Misi

  1. Visi Sekolah Dasar Negeri 17 Sungai Janiah
“Cerdas, Disiplin, Berakhlakul Karimah, Terampil dan Mandiri”
  1. Misi Sekolah Dasar Negeri 17 Sungai Janiah
Misi
1.      Melaksanakan pembelajaran yang optimal dan efektif.
2.      Meningkatkan profesional guru dan tanaga kependidikan.
3.      Melengkapi sarana dan prasarana sekolah.
4.      Menciptakan iklim sekolah yang kompetitif, islami, kondusif.
5.      Memberikan pelayanan yang optimal kepada peserta didik.
6.      Mengembangkan minat, bakat dan kreativitas siswa.
7.      Membentuk siswa yang beriman dan bertaqwa.
8.      Membudayaka disiplin dalam segala kegiatan.
9.      Meningkatkan kegiatan dibidang IMTAQ
10.  Meningkatkan kegiatan dibidang IPTEK
11.  Membentuk sumber daya manusia yang efektif, efisien, transfaran melalui Manajemen Berbasis Sekolah.
12.  Membentuk Sumber Daya Manusia yang aktif, kreatif, dan inofatif sesuai dengan perkembangan zaman.

13.  Membangun citra sekolah sebangai citra terpercaya di masyarakat.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar